coba kawand
pikirkan satu hal yang paling menyakitkan dalam hidupmu
terserah apa itu
sesuatu yang sangat ingin kau berlari darinya
sesuatu yang mampu meniup setengah hatimu terbang terbawa angin
tersesat di dalam neraka air mata dan arti mati
coba rasakan kawan
degup jantungmu tiap kali kau mengingatnya'
coba hayati kawand
aliran darah bergejolak
coba abaikan kawand
teriak hati yang ingin kau untuk cepat pergi
rasakan kawand
ketika mungkin air mata mulai mengalir
rasakan kawand
ketika air mata mulai berhenti mengalir karena telah benar-benar terkuras
coba jangan kau lawand
dengan tawa atau senyum palsumu itu'
jangan kau lawand
ikutio saja ke mana kesedihan akan menuntunmu
ikuti ke mana dia pergi
ikuti ke mana dia berlari
rasa sakit itu
yang menghujam jantungmu
dan mempidarkan darahmu di tiap kau langkahi jalan
nikmati
rasa sakit itu
nikmati
nikmati
aku tak berani lagi berkata
bahwa aku membenci rasa sakit ini
dan kau pun akan bangkit
jabat erat sahabat barumu:rasa sakit
Minggu, 20 Juni 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar